Bikin ruangan rumahmu tampak manis dengan nuansa floral. Dengan pemilihan warna dan desain bunga yang tepat, kami menghadirkan tampilan elegan untuk ruangan anda, cocok untuk momen spesial kamu yang tak terlewatkan.
Tersedia berbagai macam aksen floral untuk ruang tamu, ruang makan, ruang keluarga, kamar tidur, hingga ruangan outdoor yang dipadukan dengan furniture ruangan anda.
Bouquet dengan bunga mawar asli, berwarna merah, dan dibalut kertas wrap hitam. Dengan tampilan bunga yang anggun, cocok sekali jika dipadukan dengan secarik kertas berisi ucapan atau pernyataan cinta untuk pasangan.